08 Januari 2012

MEMBUAT BAYANGAN

 
Apa kabar bos,...lagi bete....males kemana-mana, daripada bingung ngk karuan mending buka photoshoft ,kita coba ngedit yg gampang-gampang aja kaya yg satu ini "cara membuat bayangan"
gimana tuh.......lanjut.....
1. Buka Program photoshop lalu klik file > open > pilih gambar yang akan bos edit
disini sebagai contoh saya memakai 2 gambar yaitu
- wisata taman mekarsari Cileungsi, Jawa Barat dan
  foto object yang nantinya akan kita pindah ke taman mekarsari
2.  gunakan magic eraser tool untuk menghilangkan backround pada gambar ke2 atau gambar yg akan kita pindahkan sampai menjadi seperti ini



3. Pindahkan gambar object yang telah kita seleksi dengan move tool ke gambar pertama(taman mekarsari) seperti gambar dibawah ini

4.atur posisi gambarnya cari posisi yg kita anggap ideal, gunakan ctrl+t untuk mengatur posisinya.

5. Ok sekarang cara membuat bayangannya, caranya yaitu buat Duplikat layer 1 dengan menekan ctrl+j
maka kita akan mempunyai Layer 1 copy
 
lakukan transform masih ingat kan caranya yupz pake ctrl+t,lakukan sampai menjadi seperti ini





6. Setelah selesai mentransform bayangan maka langkah selanjutnya adalah memberikan warna hitam
caranya: klik Layer >> Layer Style >> Color Overlay...
pilih warna hitam, lalu OK,kaya gini nih



7. Sekarang turunkan opacitynya, dalam contoh kali ini opacity saya turunkan ke 55%, Fill 0%


hasilnya....TARAAAA
GAMPANG KAN,...ILANG DEH BETENYA....YO MARI.

0 komentar:

Posting Komentar